Home » , » Wisata ke luar angkasa dengan Balon udara?

Wisata ke luar angkasa dengan Balon udara?



World View, sebuah cabang perusahaan dari Paragon Space Development Corp di Amerika Serikat mengumumkan bahwa mereka sedang mengembangkan sebuah balon udara yang dapat membawa wisata ke luar angkasa.

Balon helium ini akan membawa gondola bertekanan. Berkapasitas 6 penumpang termasuk sang pilot, balon ini dapat terbang hingga sekitar 30 kilometer dari luar angkasa.

Untuk menaiki balon ini dan melihat pemandangan bumi dari luar angkasa, setiap penumpang akan ditarik biaya sebesar
US$ 75 ribu atau sekitar Rp 900 juta.

Berikut adalah keindahan pemandangan bumi yang ditawarkan dari luar angkasa.





Luar biasa kan sobat... Seandainya saja Indonesia yang buat mungkin lebih murah harganya (bisa di subsidi) hehe..
Salam satu pikiran.


Sumber:
liputan6
Share this article :

0 Respon:

Post a Comment

Cari disini

Advertise



 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Satu Pikiran Kita - All Rights Reserved